Storyboard dan Animasi Stopmotion, serta berikan contoh!
- Storyboard adalah miniatur cerita
bergambar. Dengan menggunakan bermacam gambar dan beberapa patah kata,
storyboard menyediakan naskah untuk suatu perilaku. Storyboard akan memberi
tahu seorang anak perilaku apa yang diharapkan, kapan perilaku tersebut perlu
dilakukan dan apa pengaruhnya terhadap orang lain.
stop motion adalah
teknik animasi untuk membuat manipulasi fisik objek atau persona terlihat
bergerak sendiri. Objek bergerak sedikit demi sedikit antara frame foto,
memberikan ilusi bahwa objek bergerak sendiri ketika semua frame foto dimainkan
berurutan secara kontinu.
klik disini>>> Video Stop Motion
sumber : https://idseducation.com/articles/sejarah-singkat-animasi-stop-motion/