Rabu, 25 Oktober 2017

2.2 Pengendalian hardware agar dapat berjalan dengan baik Tugas2 Audit Tek. Sistem Informasi

2.2 Bagaimana pengendalian hardware agar dapat berjalan dengan baik tidak mengalami kerusakan?

§  Membersihkan hardware Anda sehingga tidak ada debu atau kotoran yang tersumbat dan bisa menurunkan performa dari hardware yang Anda gunakan. bisa menggunakan kuas kecil dengan bulu yang halus sehingga tidak menyebabkan kerusakan seperti menyangkut di kabel atau di hardware.§  Menggunakan hardware sesuai dengan spesifikasinya. Misalnya Anda tidak menggunakan hardware tersebut untuk pekerjaan yang berat sehingga bisa menyebabkan overheating yang perlahan bisa merusak hardware pada komputer Anda. Hindari juga melakukan multitasking terlalu banyak dan juga mengaktifkan perangkat terlalu lama tanpa memberikan waktu perangkat Anda untuk beristirahat.§  Periksa hardware sesuai penjawalan/cek berkala, jangan setelahmengalamia kendala baru di cek.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar